Jumat, 13 November 2009

TRIK INTERNET GRATIS INDOSAT

Internet dewasa ini telah menjadi kebutuhan yang harus kita penuhi. Selain mengikuti perkembangan technology, dengan internet kita bisa mendapat pengetahuan bahkan penghasilan tambahan dalam hidup kita. Maka dari itu, tak heran jika internet sekarang menjadi kebutuhan pokok yang harus dipenuhi oleh masyarakat luas, khususnya bagi para pengejar rupiah.

Bagi sebagian banyak orang, mereka menjajaki dunia internet dengan sarana komunikasi canggih yang disebut PC(perangkat komputer). Tentu membutuhkan biaya yang tidak sedikit bukan,,? Selain untuk membeli pc, kita juga harus membeli modem dan membayar tagihannya tiap bulan, wah.. bisa dibayangkan berapa biaya yang harus kita keluarkan tuch...

Tapi kini internetan( nge-net) tak harus dilakukan via pc, anda biasa ber'internetan ria hanya dengan menggunakan ponsel(HP). Cukup menarik bukan. Ternyata selain telepon dan sms, hp juga bisa kita gunakan untuk koneksi ke internet.

Tentu saja sebuah informasi yang menarik bukan. Apalagi jika kita bisa nge-net gratis sepuasnya hanya dengan menggunakan hp, siapa yang tak mau?

Emang ada, kartu seluler yang bisa kita pakai untuk nge-net gratis? jawabanx adalah 'ADA',
pada dasarnya semua kartu seluler bisa kita gunakan untuk koneksi ke internet dengan biaya Rp.0.000,0 alias gratis, dengan syarat kita harus tahu dulu gimana triknya,

Nah di sini yang akan kita bahas adalah 'trik internet gratis punya indosat'.
Gimana tuch caranya??

Langsung saja dan tak usah banyak kata, ikuti saja panduan di bawah ini:

1). Pastikan ponsel anda mempunyai fitur GPRS dan java/J2ME.

2). Anda harus memakai kartu seluler dari indosat (im3/mentari).

3). Download aplikasi browser web 'operamini4 indosat' atau bisa juga 'operamini ESC modif'. (anda bisa mendownload aplikasi tersebut di http://esc.com atau juga bisa temukan di mesin pencari google atau lainya)

4). Setelah aplikasinya berhasil ter instal maka anda bisa dengan puas menikmati nge-net gratis dengan menggunakan aplikasi tersebut.
Saya sudah membuktikannya sendiri di SE k510i saya. Dan ternyata memang bener2 gratis, sekarang giliran anda yang mencoba... semoga sukses...
tapi jangan lupa comentnya yaw..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar